Babinsa Desa Brumbung Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan

    Babinsa Desa Brumbung Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan
    Babinsa Desa Brumbung Koramil 12/Mranggen Serda Sukarno melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Bapak Ali Gupron warga masyarakat Desa Brumbung Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak

    DEMAK - Babinsa Desa Brumbung Koramil 12/Mranggen Serda Sukarno melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Bapak Ali Gupron warga masyarakat Desa Brumbung Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak, Selasa (19/12/23).

    Babinsa Desa Brumbung Serda Sukarno menjelaskan kegiatan komsos adalah salah satu media Babinsa untuk mengenal warganya lebih dekat dan sebagai sarana silaturahmi kepada warga binaannya agar warga menjadi lebih dekat dan akrab dengan Babinsa.

    Kegiatan komsos ini juga bertujuan untuk mencari informasi dan mengetahui perkembangan situasi di wilayah desa binaan.

    “Kegiatan komsos ini dilakukan Babinsa karena sudah menjadi tugas pokok yang senantiasa melaksanakan komsos untuk mencari informasi dan sebagai sarana bersilaturahmi kepada warga supaya lebih dekat dan bisa menjalin kebersamaan, ” jelasnya Babinsa. (Pendim0716).

    demak
    Muhammad Makruf

    Muhammad Makruf

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Monitoring Perbaikan Jalan di Wilayah...

    Artikel Berikutnya

    Pastikan Berjalan Aman, Babinsa Dampingi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Saiful Chaniago Desak Pemerintah Angkat Margono Djojohadikusumo sebagai Pahlawan Nasional
    Ucapan Selamat Tinggal untuk Ibunda KASAD Maruli Simanjuntak, Tiobonur Silalahi, Meninggal Dunia di Usia 87 Tahun

    Ikuti Kami